Satuan Bina Mitra Polres Agam Bentuk Kampung Tangguh

    Satuan Bina Mitra Polres Agam Bentuk Kampung Tangguh

    Agam - Satuan Bina Mitra Polres Agam bentuk Kampung Tangguh dibidang ketahanan Pangan di Simpang IV Tanggah Jorong Balai Ahad Nagari Lubuk Basung, (25/8/22)

    Kampung tangguh dibidang ketahanan pangan tersebut dibentuk untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan Petani.

    Kasat Binmas Polres Agam Iptu Azwir Yani selaku penggagas kegiatan menyampaikan " Ketahanan pangan adalah ketersediaan pangan dan kemampuan seseorang untuk mengaksesnya. Sebuah rumah tangga dikatakan memiliki ketahanan pangan jika penghuninya tidak berada dalam kondisi kelaparan atau dihantui ancaman kelaparan"

    " Hal ini menjadi perhatian Polres Agam, terkusus Satuan Bina Mitra untuk membina masyarakat agar bisa menjaga ketahanan pangan tersebut".ulas Iptu Azwir.

    Lebih lanjut Iptu Azwir menyampaikan"  dengan didirikanya kampung tangguh dibidang ketahanan pangan tersebut, nantinya kita akan mudah menginfentarisir potensi potensi yang ada pada masyarakat untuk kita kembangkan".

    "Seperti halnya di Simpang IV Tanggah Jorong Balai Ahad Nagari Lubuk Basung ini, banyak masyarakat yang memiliki kolam ikan, jadi kedepanya kita akan lakukan koordinasi dengan instansi pemerintah daerah untuk bisa memberikan bantuan berupa bibit, jala ikan dan lain sebagainya dengan tepat sasaran" Ulas Iptu Azwir.

    Dengan membentuk kampung tangguh dibidang ketahanan pangan tersebut, diharapkan bisa meningkatkan perekonomian masyarakat pasca mewabahnya covid 19 di wilayah hukum Polres Agam.

    (Berry).

    polres agam satuan bina mitra sat binmas polres agam binmas kampung tangguh
    Dina Syafitri

    Dina Syafitri

    Artikel Sebelumnya

    Satuan Bina Mitra Polres Agam Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Polres Agam Berikan Reword Kepada Pelajar...

    Berita terkait

    PIMPINAN

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Polri Bongkar Sindikat Judi Online yang Dikendalikan Warga Negara Asing, Perputaran Uang Capai Rp 685 M
    Forum Pemred SMSI Gelar Rapat Perdana, Bahas Program Strategis untuk Kemajuan Media Siber
    Wakapolda Jateng dan Ketum PW FRN Hadiri Pembukaan Baba Restaurant, Dorong Peningkatan Ekonomi Semarang

    Ikuti Kami